KEGIATAN UPACARA BENDERA SDN 10 PENATOI KOTA BIMA

Pada hari senin, 13 Januari 2024.
Upacara bendera sebagai rutinitas kegiatan yang dilaksanakan setiap hari senin pagi.
Kegiatan upacara bendera ini dilaksanakan bertujuan antara lain :
1. Menumbuhkan rasa nasionalisme dan cinta tanah air
2. Mengenang jasa para pahlawan yang telah berjuang untuk kemerdekaan
3. Menanamkan nilai-nilai Pancasila
4. Membentuk karakter siswa, seperti disiplin, kerja sama, tanggung jawab, dan rasa percaya diri
5. Menumbuhkan budi pekerti dan karakter bangsa, terutama nilai-nilai kebangsaan dan kebhinekaan
6. Menumbuhkan jiwa patriotisme
7. Menanamkan nilai-nilai religius
8. Mendidik dan menumbuhkan kedisiplinan pada siswa
9. Mensyukuri terbentuknya Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)